TIPS UTBK 2019
Berikut adalah beberapa tips dan saran dari Mitra Pelajar mengenai UTBK (Ujian Tulis Berbasis Komputer) 2019. Perlu diingat bahwa UTBK memiliki 2 gelombang dan hanya boleh mengikuti sekali UTBK pada tiap gelombang. Jadi, kalau kalian ingin mengikuti UTBK sebanyak 2 kali, maka kalian harus daftar pada dua gelombang, yaitu gelombang 1 dan gelombang 2. Pendaftaran…